About Us

Tentang Kami



Bengkel Print Indonesia merupakan perusahan yang bergerak di sektor Industri Digital Printing sejak 1 april 2011 dan merupakan produsen mesin digital printing yang menciptakan produk bermanfaat bagi pelaku UMKM, dengan brand RIECAT diantaranya: DTG, DTF, UV LED, UV RTR . Tidak hanya itu saja, Bengkel Print Juga menyediakan alat printing lainnya seperti: Cutting sticker, heat press kaos, heat press mug, mesin grafir, mesin laminating dan consumable.


Kini, Bengkel Print Indonesia tumbuh secara profesional. Banyak strategi & ide kreatif dalam pengembangan produk digtal printing yang bisa membantu usaha printing anda maju. Memberikan solusi jitu dalam paket usaha yang disesuaikan dengan budget & kebutuhan konsumen. Serta memberikan positive vibes untuk semua bisnis UMKM dalam jangka waktu yang panjang.

Overview

Bengkel Print Indonesia saat ini memiliki lebih dari 100 karyawan yang terbagi di Bengkel Print Pusat Surabaya & Cabang Jakarta. Diantaranya terdapat kolaborasi team dalam merancang, merakit mesin digital printing untuk menyukseskan usaha UMKM, Terdapat sales yang ramah & responsif , teknisi mesin printing yang setia memberikan layanan konsultasi gratis, Produk yang dikirim safety packing , dan beberapa divisi lainnya yang saling melengkapi.
  • Memberikan produk BERKUALITAS, dengan PELAYANAN dan GARANSI terbaik bagi pelaku UMKM

  • Melakukan ekspansi pemasaran di dalam dan luar Negeri dengan memperluas area jaringan Authorized Distributor

  • Menjaga dan meningkatakan kualitas produk berteknologi tepat guna untuk memberikan kontribusi terbaik kepada pelaku UMKM

  • Memberikan program Skill Bussines Academy sebagai upaya mengembangkan pengetahuan demi untuk kemajuan para pelaku UMKM

  • Mempersiapkan dan mengembangkan Sumber Daya Manusia yang profesional, handal, berkualitas, berintegritas dan memiliki dedikasi yang tinggi demi tertercapainya kesejahteraan karyawan dan perusahaan.

MENJANGKAU
16
Official Authorized Distributor
RESMI
Perusahaan Resmi Perseroan Terbatas
PELAYANAN
4.7/5
Terbaik di Google Review
PENGALAMAN
12+
Tahun hingga sekarang

Visi Kami

  • Menjadi pelopor dan produsen dalam industri digital printing bertaraf Internasional yang terpercaya

Authorized
Distributor

Kami hadir di 17 lokasi yang tersebar di penjuru Indonesia, menjangkau semua kalangan. Kami terus berupaya untuk menambah lokasi toko distributor untuk memberikan pelayanan lebih baik dan lebih dekat.


MEDAN
JAKARTA
TANGERANG
SURABAYA
MALANG
LAMPUNG
SOLOK
BANDUNG
SEMARANG
PURWOKERTO
JEMBER
BALI
PALEMBANG
JOGJA
MAKASAR
PONTIANAK